Job Image
Executive Housekeeper

Grand Tjokro Balikpapan
Housekeeping

Berakhir pada 02 Nov 2023
Diperbarui 1 tahun yang lalu


Tanggung Jawab

 

Anggaran dan Perencanaan :

  • Menyiapkan anggaran biaya tahunan dan diserahkan kepada General Manager untuk minta persetujuan.
  • Menyiapkan dan merekomendasikan Fixture Furniture & Equity tahunan yang diperlukan dan diserahkan kepada General Manager untuk minta persetujuan.
  • Menyiapkan dan memperbeharui Housekeeping panduan operasional.
  • Merencanakan, mengatur dan mengawasi standard kebersihan dan pemeliharaan diseluruh hotel area. Tanggung jawab meliputi kamar tamu, public area didepan dan dibelakang, laundry, linen, seragam, florist, dan gardener.
  • Memastikan biaya operasional department diawasi dan dicermati dengan seksama

Operasional dan Administrasi :

  • Memastikan bahwa semua karyawan masuk kerja pada waktunya dan memakai name tag setiap saat,berpenampilan sesuai dengan standard grooming.
  • Mengkoordinasikan dan mengawasi semua aktivitas housekeeping berjalan lancar dan efisien.
  • Menghadiri dan mewakili housekeeping untuk pertemuan dan rapat yang ditetapkan management atau General Manager.
  • Bertanggung jawab untuk pengawasan kunci-kunci di housekeeping yang sudah ditetapkan management atau General Manager,dimasukan ke dalam key box dan mengisi expedition book.
  • Memastikan penerapan penggunaan seluruh form dan administrasi dalam hal pelayanan room attendant, linen, seragam, laundry seperti halnya juga kamar-kamar tamu, public area, florist dan gardener.
  • Meninjau, mengevaluasi serta merawat semua peralatan dan perlengkapan housekeeping secara berkala dan membuat rekomendasi untuk pembelian.
  • Mengecek sejumlah kamar-kamar tamu secara acak setiap harinya dan kamar-kamar VIP seluruhnya.
  • Menyerahkan laporan yang dibutuhkan kepada department-department terkait.
  • Memastikan produktivitas dan efisiensi karyawan dalam hal pelaksanaan dan penyelesaian tugas-tugas dan tanggung jawab yang diberikan.
  • Memastikan semua karyawan bersikap ramah tamah dan professional setiap saat.
  • Mengawasi karyawan dan memastikan metode dan standard yang ditetapkan dijalankan  secara konsisten

Sumber Daya Manusia :

  • Menyelekasi dan mengangkat karyawan mengikuti standard kualitas dan kualifikasi yang sudah ditetapkan management hotel.
  • Memimpin dan mengevaluasi karyawan dan memberikan penyuluhan untuk pengembangan professional kerja.
  •  Menetapkan dan menjalankan program pelatihan untuk karyawan housekeeping department.
  • Membangun  dan  memotivasi karyawan dalam hal kharakter etos kerja kesejahteraan, keselamatan dan keamanan.
  • Memastikan semua karyawan mengerti dan melaksanakan tata tertib dan peraturan yang sudah ditetapkan management hotel.
  • Memperlakukan hak dan tanggung jawab karyawan secara adil dan seimbang

Komunikasi :

  • Bekerja sama dan berkomunikasi secara dekat dengan semua department didalam hal menjaga kualitas dan/atau professional etos  kerja sehari-hari.
  • Menghadiri atau menjalankan briefing harian, rapat department dan/atau rapat-rapat lainnya apabila diperlukan.
  • Berhubungan dekat dengan perkumpulan organisasi professional dan atau perkumpulan housekeeping/hotel lainnya.
  • Melaksanakan tradisi “pintu selalu terbuka” untuk semua karyawan housekeeping.
  • Komunikasi baik dengan pihak outsorching demi kelancaran operational.
  • Membuat agenda meeting housekeeping untuk mengevaluasi semua karyawan houseeeping

Tanggung Jawab dan lainnya :

  • Memastikan semua karyawan housekeeping mengerti dan melaksanakan kebijakan hotel management dalam hal hubungannya dengan antisipasi kebakaran, sanitasi, kebersihan, kesehatan dan keamanan.
  • Effisien dan efektif menjalankan tanggung jawab lainnya yang ditetapkan hotel management atau general manager.
  • Membuat jadwal general cleaning room dan public area mingguan dan bulanan.
  • Mengendalikan dan memonitor penggunaan supplies yang ada di Housekeeping.
  • Melakukan analisa atau evaluasi terhadap kondisi-kondisi kamar (salah satunya defect list).
  • Menangani dan menyelesaikan keluhan tamu yang memerlukan penanganan khusus.
  • Membuat suasana yang harmonis dan kondusif.
  • Membuat standarisasi serta uraian tugas dan tanggung jawab bawahanny.
  • Membuat standarisasi standar set up kamar dan mensosialisasikan kepada room attendant dan room supervisor.
  • Mematuhi dan melaksanakan dengan konsisten house of rule

Deskripsi Pekerjaan

Persyaratan

Male / Female, Pendidikan minimal D3, Maksimal 40 tahun, Memiliki komunikasi yang baik